Sulawesi NMax Community (SMCY) adalah komunitas yang berkedudukan di Kec. Bajeng Kab. Gowa, Sul-Sel. Motto Komunitas "Maju Komunitas, Semangat Persaudaraan, Bergerak Untuk Kemanusiaan".

Minggu, 19 Mei 2024

INFO SULAWESI NMAX COMMUNITY (SNCY)

 INFO SULAWESI NMAX COMMUNITY


FOTO KOMUNITAS MOTOR "SULAWESI NMAX COMMUNITY"

"Sulawesi NMax Community" disingkat dengan (SNCY) merupakan komunitas motor yamaha yang baru terbentuk pada tanggal 19 Mei 2024. Komunitas tersebut merupakan komunitas motor yang terbentuk karena ada kesamaan hobi, tempat silaturahi pecinta motor NMAX, dan membangun hubungan sosial.

Tujuan berdirinya komunitas Sulawesi NMAX Community tersebut selain dari hal di atas, juga bertujuan untuk berbagi dengan masyarakat luas yang didesain dalam bentuk program. Program utama dari komunitas motor SNCY yaitu:

1. Kegiatan keagamaan: kegiatan keagamaan yang dimaksud yaitu

    a. Membagi Al-Qur'an kemesjid-mesjid

    b. Kerja bakti di mesjid-mesjid polosok desa sambil turing

    c. Berbagi santunan dengan anak yatim melalui panti asuhan setiap bulan Ramadhan

2. Kegiatan pendidikan, seperti:

    a. Pelatihan pengembangan media pembelajaran

    b. Pelatihan pengembangan kompotensi guru

    c. Penguatan pada literasi, melalui lomba-lomba untuk murid semua jenjang pendidikan

3. Kegiatan pertanian, seperti;

    a. Penyuluhan pertanian kerjasama dengan kampus

    b. Penguatan sosialisasi ayo bertani

4. Kegiatan kesehatan, seperti

    a. Pemeriksaan kesehatan gratis dan lain-lain

    b. Kampanye hidup sehat

5. Kegiatan pengembangan usaha kreatif bagi kelompok masyarakat

6. Penguatan nilai-nilai nasionalisme

Enang kelompok program kerja tersebut di atas menjadi prioritas program sebagai arah dari kegiatan komunitas motor Sulawesi NMAX Community, dasar terlaksananya kegiatan tersebut karena anggota dari komunitas secara status terdiri dari dosen, guru, dan struktur pemerintah, serta masyarakat umum. Jika ada yang ingin berpartisipasi bisa melalui email: drkahar99@gmail.com / sulawesinmaxcommunity@gmail.com

Ketua dari komunitas ini adalah Kaharuddin, S.Pd., M.Pd., Ph.D (Dosen)

Alamat; Jalan Poros Limbung, Kec. Bajeng

Email: drkahar99@gmail.com / sulawesinmaxcommunity@gmail.com


CATATAN:

Yang mau bergabung sebagai member bisa kontak Email: drkahar99@gmail.com


Tidak ada komentar:

Posting Komentar

STRUKTUR KOMUNITAS "SULAWESI NMAX COMMUNITY" (SNCY)

  STRUKTUR KOMUNITAS "SULAWESI NMAX COMMUNITY"        1. PENDIRI           a. Kaharuddin, S. Pd. M. Pd. Ph. D           b. Zakari...